Sosialisasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2022 Di lingkungan SMAN 18 Kab. Tangerang


TANGERANG, POSKOTANEWS – Bhabinkamtibmas Polsek Tigaraksa Polresta Tangerang Bripka Toto Haryanto mewakili Kapolsek Tigaraksa AKP Hengki Kurniawan, S.IK menghadiri Sosialisasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun 2022 bertempat di SMAN 18 Kabupaten Tangerang di Jala Baru Pemda Tigaraksa Kecamatan Tigaraksa Kabupatem Tangerang, Selasa, (7/6/2022). Pelaksanaan...